Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2023

PERBANDINGAN HUKUM EKONOMI SYARIAH Telaah Dari Berbagai Perspektif

Gambar
  Judul : PERBANDINGAN HUKUM EKONOMI SYARIAH Telaah Dari Berbagai Perspektif ISBN :   Penulis : Assoc. Prof. Dr. Suyoto Arief, M.S.I Assoc. Prof. Dr. Mohammad Ghozali, M.A Dara Ayu Okta Safitri   Editor : Vina Fithriana Wibisono, M.H   halaman : 278 Penerbit : CV. Nata Karya Harga : 45.000 Sinopsis : Perkembangan ekonomi syariah di dunia sangatlah pesat. Kondisi tersebut menimbulkan corak warna yang berbeda disetiap negara. Tentunya praktik antara negara yang satu dan lainnya berbeda. Sebab sistem yang ekonomi Islam secara regulasi mungkin berbeda, namun secara syariah prinsipnya sama. Inilah yang menjadi penghantar untuk mengkaji praktik ekonomi syariah pada berbagai negara tersebut. Kemudian jika ditelusuri leb

ISU-ISU EKONOMI: KAJIAN FIQH KONTEMPORER

Gambar
  Judul : ISU-ISU EKONOMI: KAJIAN FIQH KONTEMPORER Penulis : Assoc. Prof. Dr. Imam Kamaluddin, Lc., M.Hum Assoc. Prof. Dr. Setiawan bin Lahuri, M.A Assoc. Prof. Dr. Mulyono Jamal, M.A Editor : Eka Risana Putri, S.H., M.H   halaman : 197 Penerbit : CV. Nata Karya Harga : 40.000 Sinopsis : Tidak dapat dipungkiri perkembangan ekonomi saat ini berkembang sangat massif. Termasuk didalamnya perkembangan ekonomi Islam. Berbagai permasalahan skematis terkait dengan aplikasi praktis ekonomi Islam muli bermunculan. Isu-isu ekonomi tersebut muncul seiring dengan berkembangnya zaman. Problem tersebut seperti halnya   aplikasi akad-akad ekonomi syariah dari segi transaksi keuangan syariah. Kondisi inilah yang memunculkan adanya tantangan untuk menjawab permasala

ARBITRASE DAN ALTERNATIF PENYELESAIAN SENGKETA

Gambar
  Judul : ARBITRASE DAN ALTERNATIF PENYELESAIAN SENGKETA Penulis : Assoc. Prof. Akhmad Affandi Makhfudz, M.Ec Assoc. Prof. Dr. Syamsuri, M.Sh Editor : Helmy Fauzy Ahmad, M.H.,   halaman : 201 Penerbit : CV. Nata Karya Harga : 40.000 Sinopsis : Seiring dengan berjalannya waktu, buku yang membahas arbitrase telah menjadi sumber penting bagi para profesional hukum, pengusaha, dan akademisi yang terlibat dalam penyelesaian sengketa bisnis. Buku ini terus menjadi panduan yang tak ternilai bagi mereka yang menginginkan pemahaman yang mendalam tentang proses arbitrase dan kompleksitas hukum di baliknya. Dalam beberapa tahun terakhir, praktik arbitrase telah mengalami perkembangan yang signifikan, sejalan dengan perubahan dinamika global dan tren ekonomi.

MANAJEMEN LEMBAGA FILANTROPI ISLAM

Gambar
  Judul : MANAJEMEN LEMBAGA FILANTROPI ISLAM   Penulis : Assoc. Prof. Dr. Mulyono Jamal, M.A Dr. Ir. Muhammad Ridlo, M.M Dr. Hartomi Maulana, M.Sc       halaman : 196 Penerbit : CV. Nata Karya Harga : 38.000 Sinopsis : Filantropi Islam memegang kedudan peranan terpenting untuk mengentaskan permasalahan ummat. Tentunya peran filantropi Islam dalam menjawab problematika ummat saat ini tidak terlepas dari aspek manajemen kelembagaan lembaga tersebut. Secara legal kelembagaan lembaga filantropi Islam di Indonesia diatur dalam UU No. 23 Tahun 2011 Tentang Pengelolaan Wakaf dan UU No. 41 Tahun 2004 Tentang Wakaf. Kedua regulasi tersebut menjadi acuan eksistensi lembaga filatropi Islam di Indonesia. Secara general dari segi implementasi memunculkan ban

MAQASID SYARIAH APPROACH Merespon Perkara Skematis Ekonomi

Gambar
  Judul : MAQASID SYARIAH APPROACH   Merespon Perkara Skematis Ekonomi Penulis : Assoc. Prof. Dr. Imam Kamaluddin, Lc., M.Hum Dr. Khoirul Umam, M.Ec Dr. Ir. Muhammad Ridlo, M.M       halaman : 181 Penerbit : CV. Nata Karya Harga : 36.000 Sinopsis : Seiring dengan berkembangnya zaman, berbagai permasalahan skematis ekonomi kian beragam. Hal ini tidak terlepas dari berputarnya roda perekonomian di dunia. Berbagai persoalan ekonomi seperti transaksi keuangan, digitalisasi di sektor ekonomi, perilaku konsumen bahkan berbagai berbagai permasalahan ekonomi lainnya juga bermunculan. Sebagai sebuah solusi, pendekatan maqasid syariah digunakan sebagai pendekatan untuk menjawab berbagai permasalahan dan tantangan di bidang ekonomi. Upaya untuk memahami berbagai

Al-lughah Al-'Arabiyah (Bahasa Arab)

Gambar
  Judul : Al-lughah Al-'Arabiyah (Bahasa Arab)   Penulis : Ratna Utami Nur Ajizah Lutvi Ali Sahana Anggian Novia Dwi Nurcahyaningtias Ika Wahyu Susiani     halaman : 77 Penerbit : CV. Nata Karya Harga : 35.000 Sinopsis : Buku ini merupakan alat pembelajaran yang sangat dibutuhkan di lingkungan kampus. Dirancang khusus untuk mendukung proses pembelajaran di semester pertama, buku ini telah disusun sebagai panduan yang komprehensif, buku ini menjadi alat bantu yang sangat efektif untuk dosen dan mahasiswa. Buku ini mencakup materi-materi pelajaran yang dirancang agar sesuai dengan rentang satu semester. Setiap babnya dilengkapi dengan: Kosakata, Qiroah, Percakapan dan Latihan- latihan praktis yang dirancang untuk menguji pemahaman mahasiswa terhad

ENSIKLOPEDIA SITUS PACITAN: KOTA MISTERI

Gambar
  Judul ISBN                             : ENSIKLOPEDIA SITUS PACITAN: KOTA MISTERI   978-623-5346-64-9 Penulis : Dr. Agoes Hendriyanto, S.P., M.Pd Amat Taufan, S.Sos.     Penyunting : Muhammad Rafid Musyaffa’   halaman : 121 Penerbit : CV. Nata Karya Harga : 60.000 Sinopsis : Bismillah Elingosiro, Engsun Lan Niro Kabeh Ojo Lali Lan Nglali. Alang-Alang Dudu Aling-Alingmargahing Kautama Buku "Ensiklopedia Situs Pacitan: Kota Misteri" merupakan kumpulan informasi yang mencakup berbagai situs bersejarah di Pacitan. Simpulan dari buku ini dapat dirangkum sebagai berikut: Buku ini berisi rangkuman pengetahuan tentang berbagai situs bersejarah di Pacitan, termasuk tempat-tempat seperti Situs Sri Sultan HB I / Pangeran Mangkubumi, Situs