Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2024

Strategi Peningkatan Pembiayaan Pada Bank Pembiayaan Rakyat Syariah

Gambar
  Judul : Strategi Peningkatan Pembiayaan Pada Bank Pembiayaan Rakyat Syariah ISBN :   Penulis : Dr. Ely Masykuroh, SE, MSI Editor :   halaman : 90 Ukuran kertas : A5 Harga : 30.000 Penerbit : CV. Nata Karya Sinopsis : Bank Pembiayaan Rakyat Syariah [BPRS], merupakan bank syariah yang dalam melakukan kegiatan usahanya tidak memberikan jasa lalu lintas pembayaran. Alasan pendirian BPRS disebabkan oleh adanya pemikiran bahwa untuk mendirikan bank syariah pada tingkat regional, sulit. Sementara itu penyebaran kantor bank syariah nasional masih minim, belum menjangkau sebagian besar wilayah. Bank syariah nasional yang dimaksud adalah Bank Mualamat Indonesia (BMI) yang berdiri pada 1992. Jangkauan BMI mem

Kontribusi Perpustakaan PTKIN Terhadap Pengelolaan Perpustakaan Sekolah Menengah Dalam Meningkatkan Mutu Layanan

Gambar
  Judul : Kontribusi Perpustakaan PTKIN Terhadap Pengelolaan Perpustakaan Sekolah Menengah Dalam Meningkatkan Mutu Layanan Penulis : Mujiati, ME Fransisca Puspitasari, S. I.Pust Editor : Alwan Wibawanto halaman : 135 Penerbit : CV. Nata Karya Harga : 31.000 Sinopsis : Perpustakaan yang ideal merupakan dambaan setiap pengelolanya juga harapan bagi pengunjungnya. Untuk dapat terpenuhi hal tersebut langkah demi langkah di lakukan sebagai upaya bersama-sama oleh instansi terkait. Misalnya sekolah menengah atas atau juga madrasah aliyah yang merupakan level yang ada di bawah perguruan tinggi keislaman menjadi sasaran pembinaan sebuah kampus perguruan tinggi, dalam hal ini Institut Agama Islam Negeri (IAIN). Mengapa sekolah dan juga madrasah, karena IAIN merupa

MENELUSURI JEJAK ISLAMISASI DI DESA BEDINGIN (CORAK, AKTOR, INSTITUALISASI 1950-2023)

Gambar
  Judul : MENELUSURI JEJAK ISLAMISASI DI DESA BEDINGIN (CORAK, AKTOR, INSTITUALISASI 1950-20 23 )   ISBN :   Penulis : Marjuki Muhammad Misbahuddin Tamrin Fathoni Syamsul Muqorrobin   Editor : Yarzuna Noor Robi Lisma Meilia Wijayanti   halaman : 199 Ukuran kertas : A5 Harga : 35.000 Penerbit : CV. Nata Karya Sinopsis : SINOPSIS   Buku ini menggambarkan secara mendalam gambaran umum Desa Bedingin, yang merupakan bagian dari daerah Ponorogo dengan latar belakang sejarahnya sebagai bekas kerajaan Wengker. Fokus utama buku ini adalah pada proses islamisasi di Desa Bedingin dan peran aktor-aktor kunci yang memainkan peran sentral dalam mengarahkan perubahan sosial dan keaga

Luka hebat

Gambar
  Judul : Luka hebat ISBN :   Penulis : Anissa Azka   Aulia Editor :   halaman : 184 Ukuran kertas : A5 Harga : 30.000 Penerbit : CV. Nata Karya Sinopsis : Sinopsis luka hebat Kayla nafisa aurora gadis cantik yang harus menjalani kerasnya dunia, satu persatu masalah terus berdatangan, dimulai dari ditingggalkan kekasihnya, perselingkuhan papannya, ditinggal meninggal oleh bundannya, mendapat perlakuan buruk dari papannya yang sudah terhasut oleh ibu tirinnya, dan yang terakhir adalah kisah cintannya yang gagal dengan sahabatnya yang bernama abiani adelio abraham. Namun setelah apa yang terjadi, kayla tak mau putus asa, hidup adalah sesuatu yang sepatutnya dijalani, apapun yang terjadi ini adalah