MEKANIKA DALAM KESENIAN


 

Judul

:

MEKANIKA DALAM KESENIAN

 

ISBN

:

 

Penulis

:

Qonita Luqyana Anggraini

Oli Fia

Reza Pratama Putra

 

Editor

:

Faninda Novika Pertiwi,S.Pd, M.Pd

halaman

:

107

Ukuran kertas

:

B5

Harga

:

33.400

Penerbit

:

CV. Nata Karya

Sinopsis

:

Eksistensi seni dan eksistensi masyarakat seakan tidak dapat dipisahkan, menurut kehidupan seni adalah inspirasi, ide, standar, nilai dan aturan yang bersifat kompleks untuk sebagian orang. Seni dapat berupa benda hasil manusia seperti tari. Tarian berarti gerakan tubuh yang indah, berirama dan penuh gairah yang sesuai dengan tujuan tarian tersebut. Sebuah tari dapat mengekspresikan jiwa seorang penari melalui gerakan-gerakan yang indah dan berirama (Koentjaraningrat, 2007, h. 53). Seni juga dapat menjadi objek artifisial yang kompleks   dan tari dapat mengekspresikan gerakan-gerakan indah yang menunjukkan ekspresi jiwa manusia. 

 

 

Komentar

Postingan populer dari blog ini

HUKUM TATA NEGARA

Tremas ; Makkah Nusantara